Topik Artis 18+

Biodata, Profil dan Fakta Milly Alcock

James Gunn dan DC Studios baru saja mengumumkan pemeran Supergirl baru untuk proyek DC Universe. Aktris tersebut adalah Milly Alcock, yang terkenal melalui perannya sebagai Rhaenyra Targaryen muda di serial House of Dragon.

Setelah penampilannya yang mencuri perhatian di House of the Dragon, Milly Alcock berhasil mendapatkan peran Supergirl di DC Universe. Dia berhasil mengalahkan kandidat lain seperti Meg Donnelly, Cailee Spaeny, dan Emilia Jones dalam proses casting.

Debutnya akan dilakukan dalam film Superman: Legacy (2025) dan dia juga akan mendapatkan film solo berjudul Supergirl: Woman of Tomorrow.

Berikut adalah biodata Milly Alcock:

Nama lengkap: Amelia Alcock
Nama panggung: Milly Alcock
Tanggal lahir: 11 April 2000
Tempat lahir: Sydney, Australia
Zodiak: Aries
Pekerjaan: aktris
Instagram: @millyalcock

Berikut adalah foto terbaru Milly Alcock:
 
 
 
 

Biodata, Profil dan Fakta Milly Alcock
To Top